Rabu, 05 Maret 2014

You

Aku berusaha menandainya, seberapa keras dia berusaha. Dan sungguh menakjubkan disaat orang-orang disekelilingku lelah dan tak sanggup lagi mendengarkan materi yang disampaikan oleh dosenku. Tapi dia tetap bersikukuh sekaligus bersitegang. Aku sungguh interest sama usaha dia tetap terjaga di sela-sela kelelahan yang mencekam. 
Mungkin dia ingin menunjukkan, semua orang juga bisa dan pasti bisa jika mereka mau berusaha. Karena dia juga manusia biasa, memiliki kesamaan makan nasi dan tinggal ditempat yang sama. His effort makes me interest. 
Dia mencoba mengajari kita arti dan makna dari "Man Jadda Wajada" karena mantra itu telah dia buktikan. 
Sekarang hubungannya denganku, apakah aku bisa berusaha sekeras dia ? Sedangkan untuk management of time saja aku tak cukup baik. 
Tapi, aku berpikir kembali. Ini semua untuk kedua orang tuaku. For my parents. Jika bukan karena beliau, aku, kita, kamu takkan pernah berada disini, didunia ini.